Piagam Madinah Cikal Bakal Peradaban dunia

Piagam Madinah Cikal Bakal Peradaban dunia, Meskipun kata ‘Piagam Madinh’ ini tak asing lagi, namun banyak orang-orang muslim tidak mengetahuinya. Piagam Madinah dikenal dengan nama Konstitusi Madinah, yaitu sebuah dokumen yang disusun oleh Nabi Muhammad SAW berisi suatu perjanjian formal antara ummat Islam dengan semua suku serta kaum di Yatsrib (Sekarang Madinah) tahun 622 M. Dokumen tersebut disusun dengan sejelas-jelasnya dengan tujuan utama menghentikan pertentangan sengit antara Bani ‘Aus dan Bani Kharaj di Madinah. Dokumen tersebut menetapkan sejumlah hak-hak dan kewajiban-kewajiban bagi Kaum Muslimin, Yahudi dan Nasrani yang berdomisili/ menetap di kota Madinah; sehingga membuat mereka menjadi suatu kesatuan komunitas yang menjadi cikal bakal negara.

Piagam Madinah dalam bahasa Arab disebut ميثاق المدينة, Mitsaqu-l Madinah atau perjanjian Madinah. Piagam ini menjadi Undang-Undang dasar pertamakali di dunia. Belum ada sebuah kesatuan manapun yang membuat piagam seperti piagam Rasulullah SAW. Bahkan, bangsa yang katanya berperadaban tinggi disekitar Arab seperti Persia, Roma, Syam, dan lain sebagainya tidak membuat suatu piagam atau undang-undang dasar layaknya milik ummat Islam kala itu. Maka, tak bisa dipungkiri bahwa piagam Madinah adalah cikal bakal/ tonggak peradaban dunia yang tinggi.

1 komentar:

  1. Hey, i think you visited my website so here i am!.I am looking for ways to add things to my blog!I suppose its ok to use some of your ideas!!

    BalasHapus

Laporan Aktualisasi Latsar: Peningkatan Kemampuan Membaca Al-Qur'an Kelas V SDN 006 Penarikan

Laporan Aktualisasi: Peningkatan Kemampuan Membaca Al-Qur'an Kelas V SDN 006 Penarikan, Kecamatan Langgam, Kabupaten Pelalawan, Riau ...